Kamis, 28 Januari 2016

TheBikeSheildApp Cegah Tabrakan AntarPengguna Jalan


Kerap ada ketegangan antara para pesepeda dan pengendara motor saat berada di jalan raya. Para pesepeda menganggap pesepeda motor sebagai biang keladi hampir semua kecelakaan lalu lintas sementara para pengendara mobil menyakini bahwa pesepeda tidak menghormati aturan lalu lintas. Aplikasi TheBikeShieldApp ingin membantu baik pengendara motor dan sepeda untuk menghindari tabrakan.

Aplikasi TheBikeShieldApp bisa digunakan oleh pesepeda, pengendara motor dan pengemudi mobil. Saat diaktifkan, ia memungkinkan smartphone pengguna untuk mendeteksi kehadiran pengendara lainnya dengan aplikasi itu. Dengan menempatkan perangkat mereka di perangkat itu, pengendara bisa menerima peringatan sekitar 5 hingga 10 detik sebelum pengendara lainnya mendekati. Ini memungkinkan mereka untuk memeriksa posisi pesepeda sebelum mereka melakukan manuver seperti berganti lajur atau menepi.

TheBikeShieldApp bisa menyelamatkan nyawa dengan membuat alasan tidak tahu menjadi usang.

Saat ini aplikasi tersbeut sudah tersedia di Google Play secara gratis, di iOS Anda juga bisa menemukannya di AppStore. Selengkapnya; http://www.eciputra.com/berita-6188-thebikesheildapp-cegah-tabrakan-antarpengguna-jalan.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar